Text
PENGARUH DANA PIHAK KETIGA DAN NON PERFORMING FINANCING TERHADAP PEMBIAYAAN BAGI HASIL (MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh antara dana pihak ketiga dan non performing financing terhadap pembiayaan bagi hasil (Mudharabah dan Musyarakah) di Bsnk Syariah Mandiri KCP Jatibarang.