Text
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGATASI KESULITAN MEMBACA AL-QUR'AN PADA SISWA KELAS X SMK NEGERI 2 INDRAMAYU
membaca alQur'an adalah kemampuan dasar yang harus dimiliki oleh setiap peserta didik, karena proses pembelajaran agama islam itu sendiri syarat, dalil dan sumber yang diambil berasal dari alquran dan hadits