Text
TINJAUAN YURIDIS TENTANG REMISI TINDAK PIDANA ANAK DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMER 11 TAHUN 2012 TENTANG SISTEM PENDIDIKAN ANAK (STUDI KASUS PUTUSAN NOMER 2/PID.SUS-ANAK/PN.BDG)
Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dengan meneliti data skunder sebagai bahan dasar menelti, kemudian melakukan suatu analisis terhadap peraturan-peraturan dan literatur-literaturyang berkaitan dengan permasalahan yang diteliti tentang remisi tindak pidana anak yang dilakukan oleh anak dibawah umur.