Text
TINJAUAN YURIDIS PELAYANAAN TUGAS KUWU BERDASARKAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN INRDAMAYU NOMOR 4 TAHUN 2017 TENTANG PEMERINTAH DESA
Hasil pemelitian menunjukan bahwa tugas kuwu sesuai dengan peraturan daerah kabupaten indramayu nomor 4 tahun 2017 tentang pemerintah desa sudah dilaksanakan sepenuhnya, namun hambatan yang dihadapi kuwu baik secara internal maupun ekternal dapat diatasi dengan kerjasama, koordinasi dan peningkatan kemampuan diri.