Text
ANALISIS PEMASARAN UDANG VANNAMEI (LITHOPENAEUS VANAMEI) DI DESA PABEAN UDIK KECAMATAN INDRAMAYU KABUPATEN INDRAMAYU TAHUN 2016
penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola saluran pemasaran, besar margin dan farmer's share yang diterima petani, dan mengetahui saluran pemasaran mana yang lebih efisien dari tiga pola saluran pemasaran udang vannamei di desa pabean udik kecamatan indramayu kabupaten indramayu.