Tindakan penganayaan merupakansalah satu kejahatan yang sulit hilang di dalam kehidupan masyarakat, berbagai tindakan penganiayaan yang sering terjadi yaitu seperti pemukulan dan kekerasan fisik sering kali mengakibatkan luka pada bagian tubuh sehingga mengyebabkan cacat fisik dan meninggal dunia.